Giro
Giro Bank Jatim tersedia dalam bentuk rekening IDR dan Valas. Dengan Rekening Giro Bank Jatim, Anda akan memperoleh buku Cek dan Bilyet Giro sebagai sarana untuk melakukan transaksi bersama mitra bisnis Anda. Ditunjang oleh pelayanan yang cepat dan ramah, Rekening Giro Bank Jatim akan sangat membantu kemajuan usaha Anda
- Keuntungan
- Bank Jatim sudah On-line di seluruh Cabang/ Cabang Pembantu dan Kantor Kas.
- Bebas melakukan penyetoran dan pengambilan tunai
- Setoran Anda juga bisa berupa Cek/Bilyet Giro melalui kliring atau pemindahbukuan
- Dengan sistem bunga harian yang progresif dan kompetitif, Anda memiliki kesempatan untuk mendapatkan keuntungan jasa giro yang lebih besar. Semakin besar saldo rekening Anda, semakin tinggi jasa giro yang akan Anda peroleh
- Persyaratan
- Perorangan
- Mengisi formulir Data Nasabah (CIF)
- Mengisi formulir pembukaan rekning giro
- Foto copy identitas diri (KTP, SIM, Paspor/ lainny) yang masih berlaku
- Perusahaan
- Mengisi formulir Data Nasabah (CIF)
- Mengisi formulir pembukaan rekning giro
- Akte Pendirian Perusahaan, NPWP dan perijinan yang menyangkut usahanya
- Dinas/ Instansi Pemerintahan
- Mengisi formulir Data Nasabah (CIF)
- Mengisi formulir pembukaan rekning giro
- Foto copy identitas diri (KTP, SIM, Paspor/ lainnya) yang masih berlaku
- Surat penunjukkan kepala dinas/ kantor
- SK pengangkatan pejabat yang ditunjuk
- Perorangan
Untuk persyaratan, ketentuan/keterangan lebih lanjut mengenai produk-produk kami, mohon menghubungi Info Bank Jatim 14044 atau datang langsung ke Kantor Cabang Bank Jatim